Duniamasa.com – Sinopsis anime Tsunagari no Issha (Tsurune – The Linking Shot -) yang memiliki genre Sports, Anime ini merupakan salah satu anime terbaik dimusim ini dengan alur cerita yang sangat bagus. Bisa dikatakan bahwa Anime Tsunagari no Issha (Tsurune – The Linking Shot -) merupakan salah satu anime sports terbaik di tahun 2023.
Anime Tsunagari no Issha (Tsurune – The Linking Shot -) memiliki alur cerita yang sangat bagus seperti pada musim pertama-nya. Anime dengan genre Sports ini memiliki banyak cerita yang sangat menarik, Menggunakan busur panah dengan sangat baik dan menampilkan seni dalam menggunakan busur dan panah.
Informasi Anime:
Judul: Tsurune: Tsunagari no Issha (Tsurune – The Linking Shot -)
Type: TV
Episodes: 13
Status: Sedang Tayang
Tayang: 5 Jan 2023 sampai ?
Premiered: Winter 2023
Source: Light novel
Genre: Sports
Theme: School
Anime Tsurune: Tsunagari no Issha (Tsurune – The Linking Shot -) memiliki Score 7.82 Versi MAL. Semua itu membuktikan bahwa anime ini memiliki alur cerita yang sangat bagus.
Sinopsis Tsurune: Tsunagari no Issha
Sinopsis anime Tsurune: Tsunagari no Issha (Tsurune – The Linking Shot -): Menceritakan tentang sekelompok anak muda yang sangat hebat dalam menggunakan busur dan panah, turnamen prefektur menjadi salah satu bagian dari persaingan yang akan diperlihatkan dan saat ini mereka berjuang untuk kejuaraan nasional.
Ambisi yang sangat besar untuk tetap bersaing dan mencoba untuk membuktikan bahwa kejuaraan turnamen prefektur sebelumnya bukanlah suatu kebetulan dalam memenangkannya. Mereka semua memiliki ambisi yang sangat kuat untuk bisa mencapai titik tertinggi.
Persiapan untuk kompetisi berikutnya dilakukan dengan sangat baik, Mereka berlatih dengan sangat baik dan juga semangat juara yang semakin tumbuh dalam diri mereka. Semuanya memiliki tekad yang sangat kuat untuk bisa memenangkan kejuaraan yang akan diselenggarakan.
Saat ini ada banyak lawan yang sangat terampil dan berbakat, Semua itu memberikan semangat yang sangat tinggi untuk masaki dan teman-temannya. Berlatih dengan sangat sungguh-sungguh dan kemudian mencoba untuk memenangkan pertandingan dalam tingkat nasional.
Semuanya akan berjuang sekuat tenaga untuk menajdi yang terbaik dalam turnamen prefektur tingkat nasional, Membuktikan bahwa kemampuannya itu adalah benar adanya dan bukan kebetulan semata.
Latihan seperti apa yang harus dilalui untuk bisa menjadi juara?